Produk Pilihan
Kesing KaroBukan Main, Letda Poltak Siahaan Juara Tembak Dunia Antar AD
Publikasi 2 Juni 2016
Karogaul.com - Mengenakan celana pendek, pria berumur 42 tahun tersebut sedang
menanami rumput saat ditemui di halaman belakang rumahnya. Maklum saja, tentara perwira pertama tersebut baru saja pindah ke perumahan dinas di Markas Divisi Infanteri Kostrad.
Tidak ada yang menyangka dibalik penampilan sederhananya tersebut,
bapak dua anak ini ikut membawa harum nama Indonesia khususnya Tentara
Nasional Indonesia dalam kejuaran tembak bergengsi antar angkatan darat
(AD) berbagai negara yang diselenggarakan di Australia tersebut.
Letda Poltak bersama 18 prajurit lainnya yang berasal dari Kostrad, Kodam, dan Kopassus membawa Indonesia menjadi juara umum Australian Army Skill at Arms Meeting (AASAM) 2016 di Puckapunyal Military Range, Victoria, Australia. Tim Indonesia meraih 23 medali emas, 14 perak, dan 7 perunggu.
Kemenangan Indonesia tersebut untuk ke sembilan kalinya sejak Indonesia ikut andil dalam kejuaran tersebut pada tahun 1991. Khusus untuk Letda Poltak, ia meraih gelar bergengsi dengan menjadi
juara perseorangan champion shoot dengan menyumbangkan 6 medali emas, 1
perak, dan 1 perunggu.
***KESING SABLON SUKA-SUKA***
-Kesing Toba & Karo-
Info Pemesanan :
Artikel
Baca Artikel Lainnya
Review Product
HYPE GAUL
-
Karogaul.com - Warga Deli Serdang kini punya tempat wisata baru. Tempatnya di Dusun VI Rawa Badak, Desa Pematang Johar, Kecamatan Labuhan ...
-
Karogaul.com - Tinggal di kota besar yang sehari-harinya penuh dengan hiruk-pikuk kegiatan kota pastinya membuat kita jenuh dan penat. Be...
-
Karogaul.com - Siapa sangka Sumatera Utara terus menambah daftar destinasi wisatanya. T Garden Medan yang terletak di Namo rambe, Deli S...
-
Karogaul.com - Punya rencana menjelajahi tempat wisata Medan? Jika iya, tidak ada salahnya untuk berkeliling ibu kota Sumatera Utara, yang ...
-
Karogaul.com - Ada banyak alasan mengapa anda wajib menghabiskan waktu di Danau Toba, selain menikmati pesonanya; Anda wajib menjelajahi te...

Jasa Pengiriman
Bank Transfer