Produk Pilihan
Kesing Karo3 Tipe Orang Karo Di Perantauan
Publikasi 29 September 2017
Berikut ini pengelompokan perantau Karo jika dilihat dari monentum pulang kanpungnya.
1. Religius
Perantau religius ini biasanya pulang kampung untuk merayakan hari besar keagamaan seperti Natal dan Lebaran bersama keluarga. Perantau tipikal yang satu ini memang paling banyak. Jadi jangan heran ketika perayaan hari besar keagamaan, khususnya Natal, kampung-kampung di Tanah Karo dipenuhi para perantau.
2. Oportunis
Tipe perantau oportunis ini biasanya pulang kampung menjelang pesta tahunan (kerja tahun). Kenapa dibilang oportunis? Perantau yang pulang saat pesta tahunan tujuannya tak jauh dari perburuan kuliner yang serba enak. Syukur-syukur saat ke jambur menyaksikan gendang guro-guro aron bisa dapat gebetan. Oportunis banget kan?
3. Idealis
Perantau idealis ini biasanya memegang teguh semboyan pemburu Karo yakni "Mela mulih adi la rulih" (Malu pulang sebelum berhasil). Adakalanya sukses di perantauan belum berhasil diraih sehingga perantau idealis ini jadi enggan untuk pulang kampung. Ini hanyalah analisis pandangan mata saja dan tak perlu ditanggapi terlalu serius.
Artikel
Baca Artikel Lainnya
Review Product
HYPE GAUL
-
Karogaul.com - Siapa sangka Sumatera Utara terus menambah daftar destinasi wisatanya. T Garden Medan yang terletak di Namo rambe, Deli S...
-
Karogaul.com - Bagi Anda yang sedang bingung mencari tempat renang di Medan, yang asyik dan seru untuk renang atau pun sekedar rekreasi kel...
-
Karogaul.com - Sumatera Utara memiliki banyak sekali obyek wisata yang indah dan menarik. Di sana dapat menikmati keindahan alam yang tid...
-
Karogaul.com - Kota Samosir memang merupakan sebuah kota yang menawan karena banyaknya ragam destinasi yang dapat dengan mudah untuk ditem...
-
Karogaul.com - Inilah 3 hotel di Berastagi buat sahabat Karo Gaul yang kami rekomendasi uantuk kamu : 1. Sinabung Hills Berastagi L...

Jasa Pengiriman
Bank Transfer